Ramai Soal Mini Bootcamp! Apa sih Artinya?

Avatar photo

- Editor

Kamis, 19 Januari 2023 - 00:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

[ad_1]


Istilah bootcamp atau mini bootcamp semakin sering kita dengar ya Be-Emers, apalagi sejak dua tahun lalu saat Pandemi semua kegiatan berubah serba online. Nah, kalian sendiri sudah tau belum apa sih sebenernya bootcamp dan mini bootcamp itu?

Istilah bootcamp dan mini bootcamp juga semakin tidak asing karena banyak lembaga pelatihan online saat ini menawarkan produk pelatihan berupa bootcamp dan mini bootcamp.

Secara arti bootcamp berarti suatu program pelatihan yang dilangsungkan secara intensif dengan materi yang telah dirancang secara baik, dan akan diajarkan langsung oleh pemateri yang ahli dalam bidang yang akan dipelajari. Sementara mini bootcamp, secara definisi juga sama yakni suatu program pelatihan untuk bidang tertentu, namun secara garis besar yang membedakan yakni dari segi waktu program pelatihannya.

Mini bootcamp biasanya akan dilaksanakan dalam waktu yang lebih singkat dibanding bootcamp. Mini bootcamp biasanya akan berlangsung secara intensif dalam empat sampai delapan kali pertemuan dengan kurun waktu dua sampai empat minggu. Secara garis besar, mini bootcamp biasanya terdiri pembelajaran secara teori dan praktik. Ketika seorang peserta pelatihan mengikuti program mini bootcamp, maka keterampilan soft skill dan juga hard skill mereka akan bisa terasah dengan lebih baik.

Be-Emers, dulu program mini bootcamp seringkali hanya untuk program bidang IT saja contohnya untuk bidang Coding atau UI/UX. Namun kini, seiring banyaknya lembaga pendidikan online dan banyaknya kebutuhan pelatihan secara online program mini bootcamp sudah banyak untuk bidang lain misal Digital Marketing, Administrasi Perkantoran, SEO Specialist, Copywriting hingga bidang Memasak, Public Speaking, dan Menulis Buku.

Nah, Be-Emers selain pelatihan online melalui video yang bisa kamu tonton kapan saja dan di mana saja, sekarang Bisnis Muda Academy juga sudah menyediakan program mini bootcamp lho! Pada kesempatan kali ini program mini bootcamp mengenai SEO Spesialist dengan materi SEO On Page dan SEO Off Page.

Jika kalian mengikuti program mini bootcamp di platform Bisnis Muda Academy, kalian akan mendapat berbagai keuntungan diantaranya pelatihan intensif selama 8 kali dan materi ekslusif dari instruktur yang berpengalaman.

Yuk Be-Emers, langsung kepoin info selengkapnya di website academy.bisnismuda.id atau di Instagram Bisnis Muda Academy @bisnismudaacademy.
 
 



[ad_2]

BACA Selengkapnya KLIK DISNI

Berita Terkait

Presiden Prabowo Subianto akan Hapus Utang Sekitar 1 Juta Pelaku UMKM, Total Sebesar Rp14 Triliun
Wakil Menteri Pertanian Sudaryono Siapkan 90 Ribu Ton Benih Unggul untuk Tingkatkan Produktivitas
Wamentan Sudaryono Sebut Tanda-tanda Keberhasilan Segera Swasembada Pangan Sudah Terlihat
Jumlah Ekspor-Impor Peti Kemas Turun, Kondisi Kinerja Perekonomian Global Mulai Pemgaruhi Indonesia
Hingga 31 Januari 2025, Persrilis.com Beri Diskon 50 Persen di 150+ Portal Berita Jaringan Sapulangit Media
Hakim Agung Soesilo Berbeda Pendapat dengan Hakim Agung Lain, Begini Respons Kejaksaan Agung
CSA Index Desember 2024: Indikator Positif untuk Pertumbuhan Ekonomi dan Kepercayaan Investor
Keyakinan Konsumen Terhadap Perekonomian Nasional Meningkat, BI Beberkan Data-datanya
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Rabu, 1 Januari 2025 - 10:38 WIB

Wakil Menteri Pertanian Sudaryono Siapkan 90 Ribu Ton Benih Unggul untuk Tingkatkan Produktivitas

Senin, 23 Desember 2024 - 15:56 WIB

Wamentan Sudaryono Sebut Tanda-tanda Keberhasilan Segera Swasembada Pangan Sudah Terlihat

Kamis, 19 Desember 2024 - 08:35 WIB

Jumlah Ekspor-Impor Peti Kemas Turun, Kondisi Kinerja Perekonomian Global Mulai Pemgaruhi Indonesia

Senin, 16 Desember 2024 - 16:40 WIB

Hingga 31 Januari 2025, Persrilis.com Beri Diskon 50 Persen di 150+ Portal Berita Jaringan Sapulangit Media

Kamis, 12 Desember 2024 - 15:00 WIB

Hakim Agung Soesilo Berbeda Pendapat dengan Hakim Agung Lain, Begini Respons Kejaksaan Agung

Selasa, 10 Desember 2024 - 15:24 WIB

CSA Index Desember 2024: Indikator Positif untuk Pertumbuhan Ekonomi dan Kepercayaan Investor

Selasa, 10 Desember 2024 - 11:54 WIB

Keyakinan Konsumen Terhadap Perekonomian Nasional Meningkat, BI Beberkan Data-datanya

Rabu, 4 Desember 2024 - 16:05 WIB

Sapulangit Media Center Gandeng Rilispers.com Pasarkan Publikasi Press Release di 150+ Portal Berita

Berita Terbaru